GALERISUMBA COM -Sebagai informasi penting, dihimbau kepada bapak ibu guru yang telah lulus seleksi kompetensi teknis 1 harap diperhatikan bahwa, penetapan NI PPPK sesuai arahan Plt. BKN, direncanakan akan dilakukan secara pergelombang, tanpa menunggu selesainya seleksi tahap II dan tahap III
Oleh karena itu diharapkan agar segera mempersiapkan berkas diperlukan.
Untuk caranya menunggu Juknis, untuk menghindari kepanikan dan ketidaksiapan, maka diharapkan untuk men-Scan berkas berikut.
Berkas yang di-scan (berkas asli)
1. Ijazah asli
2. Transkrip nilai asli
3. Surat keterangan sehat jasmani asli
4. Surat keterangan sehat rohani asli
5. Surat keterangan bebas NAPZA asli
6. SKCK setingkat Polres asli
7. Pas foto terbaru dengan latar belakang warna merah
8. DRH asli (format menunggu juknis)
9. Surat pernyataan kesanggupan yang berisikan 5 poin asli (format menunggu juknis)
10. Surat lamaran (menunggu juknis)
Artikel Terkait
Berita Terbaru : Guru yang ikut seleksi PPPK dan Lulus PG siap diangkat jadi Guru PPPK tahun ini.
Pengumuman Maret 2023 : Penempatan 3.043 Pelamar P1 Guru ASN PPPK 2022 dibatalkan. Cek apakah anda termasuk.?
Resmi..!Siap-siap seleksi PPPK dikabrkan BKN dibuka Maret 2023.Cek jadwalnya disini
Salah Satu Guru Honorer Lolos PPPK Tiba-Tiba di Batalkan, Ternyata Banyak Guru Honorer yang Bernasib Sama
Ternyata ini Alasan Pembatalan PPPK Prioritas 1, Simak penjelasan Ibu Nunuk Suryani.
Ternyata! Guru PPPK Hanya di Kontrak Selama Satu Tahun, Ini Daerah yang terdampak